Minggu, 29 Juni 2014

Surat Al 'Aadiyaat ( kuda Perang yang berlari kencang ) Those That Run Termasuk golongan surat-surat Makkiyyah, diturunkan sesudah surat Al'Ashr.



بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيم
Bismillahirrahmanirrohim

Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang
In the name of Allah, Most gracious, most merciful
Ayat 1
وَالْعَادِيَاتِ ضَبْحًا
“Wal'aadiyaati dhabhaa”
Demi kuda perang yang berlari kencang dengan terengah-engah,
I swear by the runners breathing pantingly,

Rabu, 25 Juni 2014

Surat Al – Kautsar ( Nikmat Yang Banyak – The Abundance ) Madaniyah , 3 ayat – diturunkan setelah surat Al ‘Adiyat



Ayat 3

إِنَّ شَانِئَكَ هُوَ الْأَبْتَرُ
Inna syaani-aka huwal abtar.
Sungguh orang-orang yang membencimu dialah yang terputus (dari rahmat Allah).
For he who hateth thee, he will be cut off (from future hope).

Minggu, 22 Juni 2014

Surat Al – Kautsar ( Nikmat Yang Banyak – The Abundance ) Madaniyah , 3 ayat – diturunkan setelah surat Al ‘Adiyat



Ayat 2

فَصَلِّ لِرَبِّكَ وَانْحَرْ
Fasolli Lirobbika Wanhar
Maka laksanakanlah salat karena Tuhanm, dan berkurnalah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah).
Therefore to thy Lord turn in prayer and sacrifice.

Kamis, 19 Juni 2014

Surat Al – Kautsar ( Nikmat Yang Banyak – The Abundance ) Madaniyah , 3 ayat – diturunkan setelah surat Al ‘Adiyat




بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيمِ
Bismillahirrahmanirrohim
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang.
In the name of Allah, Most gracious, most merciful.

Ayat 1
إِنَّا أَعْطَيْنَاكَ الْكَوْثَرَ
Inaa ‘athoynaakal kautsar
Sungguh kami telah memberimu (Muhammad) nikmat yang banyak.
To thee have we granted the fount (abundance).

Minggu, 15 Juni 2014

Surat Al – Kafirun (Orang-Orang Kafir- Those Who Reject Faith) Makiyyah, 6 Ayat- Diturunkan Sesudah Surat Al- Ma’un



Ayat 6

لَكُمْ دِينُكُمْ وَلِىَ دِينِ
Lakum diinukum waliya diini

Untukmu agamamu, dan untukkulah agamaku.

To you be your way, and to me mine.